Fondasi merupakan bagian penting dalam bangunan, karena itu pertimbangan teknis dalam memilih tipe, menentukan kedalaman dan dimensi, kapasitas dukung dan merancang strukturnya merupakan hal yang harus dipelajari dengan baik. Perkembangan pengetahuan mengenai mekanika tanah dan teknik fondasi saat ini memungkinkan para sarjana teknik sipil merancang fondasi dengen ketelitian yang memadai, yaitu…
Buku ini merupakan panduan elngkap yang sangat praktis bagi para siswa STM,mahasiswa teknik sipil/arsitektur,para teknisi dan para pelaksana serta pengawas lapangan.