Buku Hukum Agraria Indonesia: Sejarah Penyusunan, Isi dan Pelaksanaannya karya Boedi Harsono, SH., merupakan referensi klasik yang membahas secara komprehensif tentang pembaharuan hukum agraria di Indonesia. Buku ini menyoroti sejarah penyusunan Undang-Undang Pokok Agraria (UUPA), yang menjadi landasan hukum agraria nasional, serta prinsip-prinsip dasar yang mendasari kebijakan agraria di Indon…
Angin reformasi temyata menghembuskan juga silirannya ke dalam biaang Hukum Tanah Nasional kita Sebagai akibatnya, berbagai peraturan dan keputusan baru telah diter- bitkan selama akhir-akhir ini. Peraturan-peraturan dan keputusan-keputusan tersebut menfuat ketentuan-ketentuan yang mencerminkan kebijakan nasio- nal baru, yang berpihak dan mengutamakan kepentingan rakyat banyak, terutama golonga…
Buku ini disusun berdasarkan pendekatan historis, diawali dari hukum agraria yang berlaku pada masa penjajahan belanda hingga berlakunya UU No. 5 tahun 1960 tentang peraturan dasar pokok-pokok agraria (UUPA) dan peraturan pelaksanaannya. Ditulis secara komprehensif berdasarkan pendekatan peraturan perundang-undangan (Statute approach) dan pendekatan konseptual (Conceptual Approach).