Pada mulanya adalah manusia yang membentuk organisasi. Buku manajemen sumber daya manusai III di peruntukan kepada kalangan yang menghendaki suatu perpektif yang komperensif dalam meyikapi pengolahan sumber daya manusia.
Psikologi Transpersonal bukanlah seperangkat kepercayaan, dogma, atau agama, melainkan suatu upaya untuk membawa tingkatan pengalaman manusia sepenuhnya menuju puncak spiritualitas, yang membawa manusia pada kebahagiaan sempurna. Kajian psikologi transpersonal menguji beberapa konsep, di antaranya adalah konsep psikologi transpersonal, meditasi, spiritualitas, pengalaman tertinggi (peak experie…