MYOB (Mind Your Own Business) Accounting adalah program aplikasi akuntansi yang digunakan untuk mengotomatisasikan pembukuan secara lengkap, cepat, dan akurat, dengan sejumlah fasilitas namun tetap memiliki karakteristik yang sama, yaitu pemasukan daftar akun, pengaturan (setup), mengelola bank, pelanggan, pemasok, produk sampai pada laporan keuangan seperti neraca, laba rugi dan sebagainya.
Teknologi mobile programming berkembang terus, dan saat ini menjadi semakin lengkap sejak adanya Android. Sayangnya kehadiran teknologi baru ini masih belum disertai dengan terbitnya buku-buku praktis yang membahas cara pemrograman Android, meskipun memang ada banyak tutorial yang dapat diakses lewat internet. Buku ini ditujukan bagi siapa saja yang ingin menguasai dasar-dasar pemrograman Andr…